Tag Archives: HPS 2018

Rangkaian Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional 2018 Dimulai, Konsep Zero Waste Adventure Ikut Ditawarkan

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya Bakar mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menjadikan Indonesia bebas dari sampah dalam waktu yang tidak terlalu lama.